Rangkuman Akidah Akhlak Kelas 4 Bab 7 Indahnya Kalimat Thayyibah Assalamu 'alaikum

0
Rangkuman Akidah Akhlak Kelas 4 Bab 7 Indahnya Kalimat Thayyibah Assalamu 'alaikum
Rangkuman Akidah Akhlak Kelas 4 Bab 7 Indahnya Kalimat Thayyibah Assalamu 'alaikum ~ ustadzmu.com. Pembaca Ustadzmu.com, kembali Ustadzmu.com sajikan ringkasan atau rangkuman mata pelajaran Akidah Akhlak untuk adik-adik Kelas 4 Madrasah Ibtidaiyah (MI) Semester 2 (genap). Kali ini ustadzmu.com sajikan Rangkuman Akidah Akhlak Kelas 4 Bab 7 Indahnya Kalimat Thayyibah Assalamu 'alaikum.

Pembahasan Bab 7 meliputi tiga pembahasan yaitu:
A. Ayo Mengucapkan Salam
B. Waktu Mengucapkan salam
C. Keutamaan Mengucapkan Salam

Rangkuman Akidah Akhlak Kelas 4 Bab VII Indahnya Kalimat Thayyibah Assalamu 'alaikum

1. Kalimat Thayyibah Salam adalah Assalamu‟alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh

2. Assalamu‟alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh mengandung arti semoga keselamatan dan kasih sayang Allah Swt serta kebaikan terlimpah pada kalian.

3. Mengucapkan salam ketika:
a. bertemu dengan teman
b. berpisah setelah selesai bertemu
c. memasuki rumah, gedung, dan madrasah
d. memulai sebuah pertemuan

4. Keutamaan mengucapkan salam:
a. Para malaikat, nabi atau rasul dan penghuni surga sering memberi sapaan resmi dengan menggunakan salam
b. Sebagai sarana untuk mengikat peraudaraan
c. Memperkuat jalinan silaturrahmi di antara kita, menumbuhkan rasa saling mencintai di antara kaum muslimin.
d. Mendapatkan pahala karena termasuk perbuatan terpuji

Nah, itulah ringkasan atau rangkuman singkat materi Akidah Akhlak kelas 4 Madrasah Ibtidaiyah (MI) Bab 7 Indahnya Kalimat Thayyibah Assalamu 'alaikum. Rangkuman ustadzmu.com rujuk dari Buku Akidah Akhlak untuk Kelas IV MI. Semoga bermanfaat. Silahkan baca-baca postingan Ustadzmu.com lainnya.

Posting Komentar

0Komentar

Posting Komentar (0)